Membaca file office 2007/ 2010 di office 2003 dengan FILE FORMAT CONVERTER

Posted by USOFT 11/01/2011 10:27:00 AM, under , |

Pernah mengalami kesulitan membaca file yang berekstensi ".docx" ? anda suda tahu kenapa komputer anda tidak bisa membacanya? jawabannya adalah karena "office" anda tidak kompatible untuk membaca file tersebut,  dengan kata lain office anda "terlalu tua untuk mengenali file yang lebih muda" ! ha ... ha ...ha

Kalo anda punya cukup waktu longgar, anda bisa menginstalasi kembali office anda dengan keluaran terbaru semisal MS Office 2010 atau paling tidak keluaran 2007. Tapi kalo anda terlalu repot untuk itu dan masih terlalu sayang dengan office 2003 anda, atau kalo teman saya bilang "nggak mudeng dengan model office yang baru", anda nggak perlu repot-repot melakukan instalasi ulang ! Karena Microsoft telah membuatkan software yang mampu menjembatani agar office 2003 anda bisa membaca file office keluaran terbaru, namanya FILE FORMAT CONVERTER

Download saja file tersebut langsung dari website resmi microsoft, lakukan instalasi pada kamputer anda dan sekarang anda bisa membaca file office terbaru melalui MS Office lama anda. OK buat anda yang berminat, biar gak ribet ambil saja file dimaksud di sini

Selamat Mencoba





|

Petunjuk Hidup

Arsip Blog

Categories